Honda berhasil meraih berbagai penghargaan di ajang Gridoto Award 2022 yang diadakan secara virtual pada tanggal 26 November 2022 di channel Youtube Gridoto & Otomotif TV. 7 model mobil Honda yang terdiri dari Honda Brio, Honda BR-V, Honda City, Honda City Hatchback, Honda Civic dan Honda CR-V.
- Honda Brio: Kategori model terbaik di kelas Compact Hatchback.
- Honda All New BR-V: Kategori model terbaik di kelas Small MPV Crossover.
- Honda City Hatchback RS sebagai Best Resale Value di kelas Small Hatchback.
- Honda CR-V 1.5L Turbo Best Resale Value di kelaskelas Medium SUV
- Honda Civic Best Resale Value di kelas Medium Sedan.
Banyaknya pengharagaan yang diraih Honda secara langsung membuktikan menjadi merek yang mempunyai kepercayaan tinggi di konsumen Indonesia.